Asyik Makan Tokyo Bowl Hokben Bisa Gratis Ke Jepang

Asyik Makan Tokyo Bowl Hokben Bisa Gratis Ke Jepang

[vc_row][vc_column][vc_column_text]

Akhir minggu ini keponakan akan main kerumah. Biasa setiap ada keponakan, kami akan berwisata kuliner. Belum tau mo kemana. Apa ke Hokben saja ya? Apalagi bulan lalu Hokben mengeluarkan menu baru. Ya siapa tau saja bisa selain mencoba menu baru, bisa ke Jepang Gratis. 🙂 Buat Happy Friends yang belum tau, sekarang saya kasih info caranya.

Tanggal 7 Oktober  2017 yang lalu  bertempat di Hokben cabang  Blok M Plaza, saya berkesempatan untuk megenal dekat Hokben, mencicipi menu terbaru “Tokyo Bowl” dan mendapatkan infomasi kompetisi seru di Hokben. Buat para pemenang akan diberi kesempatan jalan-jalan Gratis.

 

Hokben memang resto yang suka saya kunjungi, klo  mo makan makan ala-ala Jepang dengan harga terjangkau saya  bisa kesini. Walau saya sering makan di Hokben tapi belum tau mengenai perusahaan Hokben. Untungnya saya mendapat informasi tentang Hokben via mba Irma Wulansari – Marcom Hokben.

Hokben berdiri pertama kali di Jakarta tanggal 18 April 1985 dibawah lisensi PT Eka Bogainti dan menjadi restoran pertama di Kebon Kacang, Jakarta klo sekarang Hokben dengan mudah kita temui di mol-mol besar.

 

Sesuai perkembangan zaman, Hokben melakukan inovasi :

  • Tahun 2007 Hokben melakukan peluncuran Call Center dan Hokben delivery . Happy Friends bisa menghubungi 1-500-505
  • Peluncuran website Hokben dengan fasilitas pesan online dan juga memperkenalkan paket Kidzu Bento untuk anak-anak
  • Bagi seorang muslim penting menjaga makanan dan minuman halal. oleh karena itu mempunyai sertifikat Halal sejak tahun 2008
Sertifikat Halal Hokben
Sertifikat Halal Hokben
  • 2010, pembukaan gerai baru di Jawa Tengah (Yogyakarta, Semarang, Solo) dan Bali
  • 2012, peluncuran Hocafe. Saat ini ada 150 gerai di Jawa dan Bali
  • 2013, Hoka Hoka Bento menjadi Hokben karena Hokben lebih familiar dan sering disebut oleh pelanggan
Perubahan Logo Hokben
Perubahan Logo Hokben

 

Hokben Community Pattern 

Apakah Happy Friends familiar dengan pola diatas? Pola yang biasa ada di dinding, tempat makan dll Hokben,  Pola diatas adalalah Hokben Community Patern Ada 5 pattern  yang mengambarkan karakter Hokben :

Parent and kid : Hokben adalah tempat dan nyaman untuk orang tua dan anak.
Welcoming home : Setiap pelanggan datang karyawan hokben akan menyambut layak seperti dirumah
– Friendship : Ga hanya untuk kumpul bersama keluraga juga tempat berkumpul bersama teman-teman terdekat
– Respect :Setiap karyawan akan melayani pelanggan dengan sepenuh hati
– Pride : Menjadi suatu kebangaan untuk melayani dan menyajikan terbaik kepada konsumen

[/vc_column_text][vc_column_text][/vc_column_text][mpc_animated_text duration=”300″ delay=”1000″ text_font_color=”#fcfcfc” text=”Tori Soboro |||Chicken Steak|||Gyu Soboro|||Chicken Karage |||Chicken Katsu Tare ” text_background_color=”#f27121″ sides_font_color=”#f26d1a” before_text=”Menu Varian Bowl : ” animation_in_type=”transition.slideUpIn” animation_in_offset=”100″ animation_in_duration=”300″ animation_in_delay=”0″][vc_row_inner][vc_column_inner][vc_column_text][/vc_column_text][vc_column_text]Udah pada penasaran apa aja varian menu baru HokBen ?

Ada 5 varian menu baru Tokyo Bowl yang pastinya akan memanjakan mulut dan perut kita. Udah siap, laper ? sabar yaa.. saya jelasin satu persatu dulu.[/vc_column_text][/vc_column_inner][/vc_row_inner][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column width=”1/2″][vc_column_text]1.Tori Soboro 

Terdiri nasi dengan topping diatas daging ayam cincang dengan saus teriyaki ditambah irisan nori dan daun bawang yang mengungah selera

Harga : Rp 24.546[/vc_column_text][/vc_column][vc_column width=”1/2″][vc_single_image source=”external_link” external_img_size=”500×350″ css_animation=”right-to-left” custom_src=”https://uniim1.shutterfly.com/ng/services/mediarender/THISLIFE/021025923821/media/63405717664/small/1507937116242/enhance”][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column width=”1/2″][vc_single_image source=”external_link” external_img_size=”500×350″ alignment=”right” onclick=”zoom” css_animation=”left-to-right” custom_src=”https://uniim1.shutterfly.com/ng/services/mediarender/THISLIFE/021025923821/media/63405717659/small/1507936728520/enhance”][/vc_column][vc_column width=”1/2″][vc_column_text]2.Chicken Steak

Ada 2 pilihan chicken steak, mau yang hot atau original. Kemarin saya sempat mencoba chicken steak pedas. Buat sebagian orang pedasnya kurang tapi buat saya pedasnya sudah cukup. Chicken steak diberi daun bawang dan nori diatas nasi untuk menambah rasa.

Harga : Rp 33.637[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column width=”1/2″][vc_column_text]3.Chicken Karage

Menu ini diisi dengan nasi, ayam goreng tepung ditambah mayonaise ga ketinggalan daun nori dan daun bawang untuk hiasan.

Harga : Rp 33.637[/vc_column_text][/vc_column][vc_column width=”1/2″][vc_single_image source=”external_link” external_img_size=”500×350″ css_animation=”right-to-left” custom_src=”https://uniim1.shutterfly.com/ng/services/mediarender/THISLIFE/021025923821/media/63405717673/small/1507937204186/enhance”][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column width=”1/2″][vc_single_image source=”external_link” external_img_size=”500×350″ alignment=”right” onclick=”zoom” css_animation=”left-to-right” custom_src=”https://uniim1.shutterfly.com/ng/services/mediarender/THISLIFE/021025923821/media/63405717720/small/1507937248582/enhance”][/vc_column][vc_column width=”1/2″][vc_column_text]4 .Chicken Katsu Tare

Chicken katsu hokben diberi saus tare khas Hokben disajikan dengan nasi uang juga ditaburi nori an daun bawang.

Harga : Rp 28.182[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column width=”1/2″][vc_column_text]5.Gyu Soboro

Jika sebelumnya Soboro mengunakan ayam klo yang ini mengunakan daging sapi. Buat penyuka daging sapi bisa memilih menu ini. Nasi yang diberi topping daging giling diberi nori dan daun bawang diatas.

Harga : Rp 28.182[/vc_column_text][/vc_column][vc_column width=”1/2″][vc_single_image source=”external_link” external_img_size=”500×350″ css_animation=”right-to-left” custom_src=”https://uniim1.shutterfly.com/ng/services/mediarender/THISLIFE/021025923821/media/63406205758/small/1507951725098/enhance”][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text]Klo teman-teman lebih suka yang mana? Saya sendiri mencoba mencicipi chicken steak hot . Ditempat saya juga mencoba sup dumpling. Kaldu supnya enak, terasa gurihnya kaldu dan dumplingnya pun enak.

Sebagai penutup pengen dong yang segar-segar. Saya memesan menu Oogura dan Kakigori.n Dari penyajiannya lucu banget, seperti panda. Rasanya…segarnya. Komposisi pun pas antara es serut, buah dingin dan beberapa aneka toping.

[/vc_column_text][vc_single_image source=”external_link” external_img_size=”800×500″ alignment=”center” css_animation=”zoomInUp” custom_src=”https://uniim1.shutterfly.com/ng/services/mediarender/THISLIFE/021025923821/media/63406242799/medium/1507953929/enhance”][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text][/vc_column_text][mpc_animated_text duration=”300″ delay=”1000″ sides_font_color=”#ffffff” before_text=”PROMO : From Tokyo Bowl To Tokyo Tower” background_color=”#f27426″][vc_column_text]

Nah ini yang ditunggu oleh pelanggan Hokben, Ga hanya pelanggan bisa menikmati enaknya Tokyo Bowl. Para pelangan bisa mendapatkan harga spesial. Setiap pembelian 2 menu Tokyo Bowl akan mendapatkan 3 Tokyo Bowl . Promo ini berlaku hingga 5 November 2017 dan para pelanggan berkesempatan pergi ke Jepang GRATIS. .

[/vc_column_text][vc_single_image source=”external_link” external_img_size=”500×500″ alignment=”center” css_animation=”zoomInUp” custom_src=”https://uniim1.shutterfly.com/ng/services/mediarender/THISLIFE/021025923821/media/63406205773/small/1507951706/enhance”][vc_column_text]Caranya gampang kok :

  • Beli menu Tokyo Bowl varian apa saja,
  • Upload foto atau video ekspresi kamu ketika makan HokBen Tokyo Bowl ke social media HokBen,
  • Jangan lupa sertakan #HokbenTokyoBowl dan struk pembelian,
  • Ajak teman-temanmu buat ikutan juga dengan cara mention akun mereka,

Biar ada gambaran  cara mengikuti kompetisi Tokyo Bowl, happy friends bisa menonton video dibawah ini

[/vc_column_text][vc_video link=”https://www.youtube.com/watch?time_continue=1&v=vr-OI0R7YNk” el_width=”80″ align=”center” css_animation=”zoomInUp”][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text]

Kompetisi kreatif “From Tokyo Bowl to Tokyo Tower” akan berlangsung selama 3 (tiga) bulan, terhitung dari 31 Juli 2017 dan akan berakhir pada 31 Oktober 2017. Lima orang konsumen setia HokBen yang beruntung akan mendapatkan 2 (dua) tiket liburan ke Jepang. Syarat dan ketentuan mengenai kompetisi ini bisa dicek di seluruh sosial media HokBen. IG : @hokben_id, twitter : @hokben, FB : Hoka Hoka Bento. Website : http://hokben.co.id .

Tunggu apalagi yuk ke Hokben terdekat atau klo yang marger bisa pesan di delivery 1-500-505, atau via aplikasi mobile Hokben. Siapa tau saja, Happy Friends menjadi salah satu orang yang beruntung pergi gratis ke Jepang.

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row]

About The Author

Comments (1)

  • Echi_mustika

    Harganya terjangkau ya mba… Aduh pengen buru-buru ajak keluarga, kali aja bisa ke jepang

Leave Comment